Datangnya pergantian akhir tahun umumnya dirayakan dengan berlibur, bareng teman-teman maupun keluarga. Mau ikutan serunya party di Bali, mencari ketenangan dan intropeksi diri di Lombok, atau mengejar diskon akhir tahun di Singapura, semua sama serunya. Tapi mungkin travelers keburu ilfeel begitu membayangkan harga tiket pesawat dan hotel yang selalu melonjak di akhir tahun. Tenang, PegiPegi dan BCA punya penawaran menarik, nih, buat kamu semua!
Khusus buat pengguna kartu kredit BCA, dapatkan potongan harga sebesar 13% saat booking hotel dan diskon Rp 50.000 untuk tiket pesawat ketika melakukan pemesanan di pegipegi.com. Yap, pastinya liburan jadi lebih murah, travelers! Asyiknya lagi, promo liburan akhir tahun ini berlangsung sampai 17 Desember 2015. So, tunggu apalagi? Buruan klik www.pegipegi.com/bca sekarang juga dan dapatkan diskon menarik dari BCA!
Perhatikan hal-hal di bawah ini:
1. Diskon 13% untuk setiap transaksi Hotel Domestik
2. Diskon Rp 50.000 untuk setiap transaksi Tiket Pesawat
3. Promo ini hanya berlaku untuk setiap transaksi melalui Halaman Promo BCA www.pegipegi.com/bca
4. Promo ini hanya berlaku menggunakan Kartu Kredit BCA
5. Promo ini tidak dapat digabungkan dengan promo lainnya, termasuk penggunaan PepePoin, Kode Par dan Kode Kupon
6. Untuk setiap transaksi yang menggunakan Promo ini atau Kode Kupon tidak akan mendapatkan PepePoin
7. Promo berlaku dari 11 November – 17 Desember 2015